![]() |
Spesifikasi Water Jogging Belt (box belakang). |
![]() |
Box Water Jogging Belt (depan). |
- Dibuat dari bahan terbaik dengan komposisi dan tingkat kekerasan (hardness) yg rendah.
- Lembut dan Nyaman di kulit
- Anti Air shg tetap kering meski terendam lama.
- Daya Apung yang tinggi.
- Enak dan ringan saat dipakai.
- Mudah dikenakan/dipakai.
- Tahan lama/tahan terhadap klorin.
- Bentuknya Ergonomis.
- Ringan, mudah dibawa.
- Menopang tulang belakang dengan baik.
- Dapat disesuaikan dengan ukuran tubuh (lingkar perut).
- Memakai sabuk Nylon yg tidak lentur (ikatan tidak berubah jadi kendor).
- Pengunci Buckle Ganda agar anti selip.
- Sesuai dengan tubuh orang Asia, ada ukuran Small, Medium, dan Large.
- Dilengkapi dengan petunjuk pemakaian.