Memang dapat dimaklumi kalau ada orang yang takut terapi di air yang dalam karena yang bersangkutan tidak bisa berenang, meskipun sudah tersedia sabuk apung AA Water Jogging Belt yang bisa mengapungkan tubuh anda secara tegak di dalam air dengan bagian leher dan kepala berada di atas air.

Ketakutan itu beralasan karena belum mencoba dan belum membaca atau menonton video panduan memakai AA Water Jogging Belt buat yang tidak bisa berenang. Karena itu kami sengaja menampilkan lagi beberapa bukti dan pengalaman orang yang awalnya takut terapi di air dalam namun kemudian menjadi sangat bersemangat malah ketagihan melakukannya.

Lihat saja pak Supri atau ibu Endang yang sekarang justru menjadikan air dalam menjadi arena joget atau aerobik dengan gerakannya yang sangat luwes. Beliau sangat menikmatinya sekaligus berterapi untuk menyembuhkan syaraf kejepit yang menerpanya.

Check it out!


Perlu dicatat bahwa pak Supri hanya memerlukan waktu beberapa menit (kurang dari 10 menit) untuk familiarisasi atau mengakrabkan diri dengan AA Water Jogging Belt.... dan woylaaa,... langsung bermain di air yang dalam.

"ngGak usah takut!" katanya. "Gampang kok!".

Selamat menikmati pak Supri dan Bu Endang!